Kamis, 17 Maret 2016

Kurikulum 2013 Ribet...?

1. Perubahan Mindset



Sebelumnya harus merubah pola pikir bahwa seorang tenaga pengajar harus punya persiapan yang matang. Menurut Suryadi ada dua hal:

  • Rencana yang cermat
  • Pelaksanaan yang tepat

2. Kepemimpinan Pembelajaran



Artinya kepala sekolah harus lebih memfokuskan perhatian utamanya kepada kegiatan pembelajaran.


3. Esensi Kurikulum 2013

Sebenarnya hanya ada dua esensinya;

  • Revolusi Pembelajaran
  • Reformasi Penilaian
4. Aspek Penilaian 2013

  • Sikap
  • Keterampilan
  • Pengetahuan
5. Proses Pembelajaran 2013

  • Mengamati
  • Menanya
  • Mencoba/Mengumpulkan Informasi
  • Mengasosi
  • Mengkomunikasi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar